JKT48 Buka Audisi Member Generasi 13, Ini Syarat dan Cara Daftarnya
JKT48 Buka Audisi Penerimaan Member Generasi 13--
- Unggah 2 foto terbaru (maksimal 1 bulan); Close-Up dan Full-Body, dengan background polos dan tanpa filter kamera apa pun, masing-masing berukuran 500 kb – 1.5 mb.
- Beri nama file foto sesuai dengan nama peserta.
- Unggah scan identitas diri, yaitu KTP bagi peserta berusia 17 tahun ke atas, atau Akta Kelahiran dan surat ijin orangtua/wali bagi peserta berusia di bawah 17 tahun atau yang belum memiliki KTP.
- Bagi peserta Warga Negara Asing (WNA), diwajibkan untuk mengunggah fotokopi halaman identitas paspor.
BACA JUGA:Kemenkeu Buka 1.230 Formasi CPNS 2024 untuk Lulusan SMA/SMK Hingga S1, Simak Kisaran Gajinya
Tahapan Pendaftaran
1. Wawancara audisi tahap 1 dan tahap 2 akan diadakan di Jakarta.
2. Peserta yang lolos seleksi tahap 1 akan dihubungi melalui telepon.
3. Peserta yang lolos seleksi tahap 1 akan melewati periode pelatihan selama satu minggu untuk persiapan seleksi tahap 2.
4. Biaya akomodasi & transportasi untuk mengikuti audisi ditanggung oleh masing-masing peserta.
5. Audisi ini tidak dikenakan biaya.
6. Tidak ada sistem antrean untuk pendaftaran audisi ini.
7. Peserta hanya perlu mengisi formulir pendaftaran satu kali saja.
BACA JUGA:Gunakan Caping dan Setir Mobil Hardtop, Gusnan Mulyadi-Ii Sumirat Daftar ke KPU Bengkulu Selatan
8. Tidak perlu mengisi berulang kali.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: