BKN Perpanjang Waktu Pendaftaran CPNS 2024, Ini Cara Mengajukan Pengembalian Dana e-meterai CPNS
BKN Perpanjang Waktu Pendaftaran CPNS 2024, Ini Cara Mengajukan Pengembalian Dana e-meterai CPNS--Foto: ist
• Pembatalan pembelian hanya bisa dilakukan untuk 1 invoice pembelian kuota secara utuh.
• Tidak bisa dilakukan pembatalan pembelian hanya untuk beberapa keping e-meterai dalam invoice.
• Jika kuota user tidak mencukupi untuk pembatalan pembelian, maka pengajuan tidak akan diproses.
• Uang yang dikembalikan berjumlah 75% dari total pembayaran pada invoice pembelian.
• Permintaan Pembatalan pembelian akan diproses maksimal 45 hari kalender.
Apabila telah memahami dan menyetujui ketentuan tersebut, maka Anda dapat mengajukan refund atau pengembalian dana e-meterai yang sudah dibeli di Peruri dengan cara berikut:
• Kirim email pengajuan ke Alamat [email protected].
• Subject email: CASN-Pengajuan Pembatalan Pembelian meterai-elektronik.com
• Lampirkan:
- Nomor handphone
- Nama
- Bukti Pembayaran
- Sisa kuota saat ini
- Nomor Invoice yang dibatalkan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: