Berapa Lama Umur Baterai Mobil Listrik? Segini Kisaran Lamanya serta Cara Memperpanjang Usianya
Usia pakai dan perawatan baterai mobil listrik--
5. Tentukan Waktu Ideal Mengisi Baterai
Buat jadwal pengisian baterai yang teratur sesuai dengan gaya hidup Anda. Pengisian teratur membantu menjaga kesehatan baterai, mencegah pengisian berlebihan, dan memastikan kesiapan baterai.
6. Hindari Mengemudi dengan Kecepatan Tinggi
Hindari gaya mengemudi agresif untuk menjaga kesehatan baterai. Akselerasi tiba-tiba dan kecepatan tinggi dapat memberikan tekanan berlebih pada baterai, mempengaruhi performa, dan mengurangi masa pakai.
BACA JUGA:7 Ide Usaha Rumahan untuk Pemula, Modal Kecil dan Untung Besar
Sebagai informasi, tambahan berikut jenis baterai mobil listrik.
Jika sudah mengetahui lama usia baterai mobil listrik berserta faktor dan tips memperpanjang usianya, berikut adalah beberapa jenis baterai mobil listrik yang umum digunakan:
1. Lithium-ion (Li-ion)
Baterai ion litium (Li-ion) adalah jenis baterai yang paling umum digunakan dalam mobil listrik saat ini. Mereka memiliki efisiensi energi tinggi dengan performa pada suhu tinggi yang bagus, memungkinkan mobil listrik untuk menempuh jarak yang signifikan dengan sekali pengisian baterai.
2. Nickel-metal hydride (NiMH)
Sebelum teknologi baterai ion litium (Li-ion) menjadi dominan, baterai Nickel-metal Hydride (NiMH) adalah jenis baterai yang digunakan dalam beberapa mobil listrik dan kendaraan hibrida.
BACA JUGA:Biaya Pembuatan Gapura Wisata di Pantai Toronipa Sulawesi Tenggara Rp32 M, Materialnya Bikin Melongo
3. Lead-acid
Baterai SLA (lead-acid) umumnya digunakan dalam kendaraan konvensional yang menggunakan mesin pembakaran internal. Namun, dalam kendaraan listrik modern, baterai SLA umumnya tidak digunakan karena keterbatasan kapasitas energi.
4. Ultracapacitor
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: