Tabel Pinjaman KUR Pegadaian Periode September 2024, Pinjam Rp 10 Juta Cicilan Ringan
Pinjaman KUR Pegadaian --
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Tabel pinjaman KUR Pegadaian periode September 2024, pinjam Rp 10 juta cicilan ringan.
Program KUR Pegadaian periode September 2024 hadir sebagai solusi menarik bagi pelaku usaha yang membutuhkan tambahan dana.
BACA JUGA:Program Bantuan LPG 3 Kg, Diinisiasi Gubernur, Sudah 2.000 Tabung Disalurkan, Tahun Ini 1.500 Tabung
KUR Pegadaian merupakan program pembiayaan yang ditujukan bagi pelaku UMKM. Program ini menyediakan pinjaman baik dengan agunan maupun tanpa agunan, sehingga memudahkan pengusaha yang mungkin tidak memiliki aset untuk dijadikan jaminan.
Tujuan utama dari KUR Pegadaian adalah meningkatkan akses pembiayaan bagi UMKM, sehingga mereka dapat mengembangkan usaha dan meningkatkan pendapatan.
BACA JUGA:Samsung Galaxy M05 Resmi Meluncur, Ponsel Entry-Level dengan Fitur Modern, Segini Harganya
Syarat Pengajuan KUR Pegadaian periode September 2024
Sebelum mengajukan pinjaman, terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon peminjam. Syarat tersebut meliputi:
- Usia: Minimal 17 tahun dan maksimal 65 tahun pada saat jatuh tempo akad.
- Usaha: Memiliki usaha produktif yang telah berjalan minimal 6 bulan.
- Lokasi usaha: Jarak lokasi usaha maksimal 5 Km dari outlet Pegadaian.
- Dokumen: Melampirkan fotokopi KTP, surat keterangan usaha, dan dokumen pendukung lainnya.
Memenuhi syarat-syarat ini akan memperlancar proses pengajuan pinjaman dan meningkatkan peluang disetujuinya permohonan KUR untuk periode September 2024 ini.
BACA JUGA:Jangan Asal Beli, Begini Cara Memilih Lampu Hemat Listrik untuk di Rumah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: