Rincian Dana Desa Kabupaten Serang Tahun 2025, Simak Berapakah Pembagian di Masing-masing Desa
Rincian dana desa Kabupaten Serang 2025--ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Rincian dana desa Kabupaten Serang tahun 2025 simak berapakah pembagian di masing-masing desa.
Kabupaten Serang adalah adalah sebuah kabupaten yang terletak di provinsi Banten, Indonesia. Secara hukum, kabupaten ini beribu kota di Kecamatan Ciruas. Kabupaten ini terletak di ujung barat laut pulau Jawa. Kabupaten Serang berbeda dengan Kota Serang yang telah dimekarkan pada tahun 2007.
BACA JUGA:Rincian Dana Desa Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2025, Cek Pembiayaannya untuk 114 Desa
Kabupaten Serang, Provinsi Banten, memiliki 326 desa. Kabupaten Serang juga terdiri dari 29 kecamatan.
Berikut adalah jumlah desa di beberapa kecamatan di Kabupaten Serang: Kecamatan Kragilan: 12 desa, Kecamatan Waringinkurung: 11 desa, Kecamatan Mancak: 14 desa, Kecamatan Anyar: 12 desa.
Kabupaten Serang dikenal sebagai salah satu daerah penghasil padi yang surplus setiap tahun. Selain padi, Bupati Serang Ratu Tatu Chasanah juga ingin kedelai dan jagung menjadi produk unggulan hasil pertanian.
Rincian Dana Desa Kabupaten Serang Tahun 2025
Berikut rincian dana desa di Kabupaten Serang tahun 2025, dengan total anggaran Rp347.159.261.000, simak berapa pembagian di desamu:
Desa Kramatwatu : Rp 1.188.894.000
Desa Margasana : Rp 1.072.846.000
Desa Pejaten : Rp 1.500.567.000
Desa Toyomerto : Rp 931.124.000
Desa Harjatani : Rp 1.225.845.000
Desa Serdang : Rp 992.626.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: