Iklan RBTV Dalam Berita

Bund, Ini Daftar Rekomendasi Tempat Wisata Jakarta untuk Anak, Wisata Alam hingga Edukasi, Semua Ada

Bund, Ini Daftar Rekomendasi Tempat Wisata Jakarta untuk Anak, Wisata Alam hingga Edukasi, Semua Ada

Tujuan liburan bersama anak di Jakarta--

Lokasi: AEON Mall Jakarta Garden City, Cakung, Jakarta Timur

Bianglala J-SKY adalah pilihan menarik bagi anak-anak yang ingin menikmati pemandangan kota Jakarta dari ketinggian. Dengan gondola berkapasitas hingga enam orang, pengalaman ini cocok untuk keluarga.

Jam Operasional:

Setiap hari: 10.00-21.00 WIB

BACA JUGA:Ini Rekomendasi Tempat Wisata di Jogja Untuk Liburan Anak SD, Edukatif dan Menyenangkan!

8. The Cat Cabin

Harga Tiket: Mulai Rp60.000

Lokasi: Jl. Kemang Raya No.31, Jakarta Selatan

Kafe unik ini memungkinkan anak-anak bermain dengan kucing lucu yang higienis. Tempat ini cocok untuk mengenalkan anak pada hewan peliharaan dalam lingkungan yang aman.

Jam Operasional:

- Selasa-Kamis: 12.00-18.00 WIB

- Jumat-Minggu: 10.00-21.00 WIB

- Senin: Tutup

BACA JUGA:20 Daftar Pinjol Legal Terbaru 2024 Tanpa DC Lapangan, Tawarkan Limit Puluhan Juta!

9. Faunaland Ancol

Harga Tiket: Mulai Rp75.000

Lokasi: Jl. Lodan Raya, Ancol, Pademangan, Jakarta Utara

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: