Iklan RBTV Dalam Berita

Rotasi Besar-besaran, Ini Daftar 15 Kolonel TNI Pecah Bintang Jadi Brigjen

Rotasi Besar-besaran, Ini Daftar 15 Kolonel TNI Pecah Bintang Jadi Brigjen

Daftar perwira TNI yang pecah bintang--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Rotasi besar-besaran, ini daftar 15 Kolonel TNI pecah bintang jadi Brigjen.

Perwira Tinggi atau disingkat Pati merupakan rangkaian pangkat perwira tertinggi dalam organisasi militer maupun kepolisian. 

Di Indonesia, tanda pangkat terendah perwira tinggi adalah dengan satu bintang dan pangkat tertingginya adalah empat bintang. 

Sedangkan tanda pangkat perwira tinggi dengan lima bintang adalah pangkat perwira tinggi kehormatan. Tidak seperti pangkat di perwira menengah dan perwira pertama, sebutan pangkat masing-masing angkatan berbeda-beda.

BACA JUGA:Mobil Pengantin Dikawal Polisi, Berapa Biaya yang Harus Dikeluarkan?

Sebelumnya 3 Januari 2025, sebanyak 15 perwira tinggi (Pati) TNI yang sebelumnya menjabat sebagai kolonel kini resmi mendapatkan kenaikan pangkat menjadi Brigadir Jenderal TNI (Brigjen TNI) atau jenderal bintang satu.

Dalam mutasi besar-besaran tersebut dipimpin langsung oleh Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto, dan melibatkan sejumlah jabatan strategis di lingkungan Tentara Nasional Indonesia (YNI).

Keputusan ini tercatat dalam Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/7/I/2025 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan dalam Jabatan di Lingkungan TNI. 

BACA JUGA:Belum Pensiun tapi Mau Cairkan Dana BPJS Ketenagakerjaan? Begini Caranya

Kapuspen TNI, Mayjen TNI Hariyanto, menjelaskan bahwa dalam mutasi kali ini, sebanyak 101 Pati TNI mengalami rotasi. Jumlah tersebut terdiri dari:

- 62 Pati TNI AD

- 8 Pati TNI AL

- dan 31 Pati TNI AU.

Hariyanto juga menambahkan bahwa perubahan tersebut mencakup sejumlah posisi penting yang bertujuan untuk meningkatkan kinerja dan efektivitas TNI di berbagai bidang. 

15 Kolonel TNI Pecah Bintang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: