Iklan RBTV Dalam Berita

KUR BCA 2025: Jenis, Syarat Pengajuan dan Tabel Angsurannya

KUR BCA 2025: Jenis, Syarat Pengajuan dan Tabel Angsurannya

Jenis Pinjaman KUR BCA--

NASIONAL, RBTVDISWAY.ID – Ini jenis KUR BCA 2025, cek syarat pengajuan dan tabel angsurannya disini.

Tahun 2025 membawa harapan baru bagi para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang ingin mengembangkan usahanya.

Salah satu cara untuk mendapatkan dukungan finansial terutama untuk modal kerja atau investasi adalah melalui Kredit Usaha Rakyat (KUR) BCA. 

BACA JUGA:Jenis UMKM yang Bisa Ajukan KUR, Segini Angsuran KUR Mandiri Pinjaman Rp 25 Juta

Pada artikel ini, kita akan membahas tentang jenis KUR BCA 2025, syarat pengajuan, serta tabel angsurannya, sehingga Anda dapat mempersiapkan diri untuk mengajukan pinjaman yang tepat untuk usaha Anda.

KUR BCA menjadi solusi mudah untuk masyarakat yang sedang membutuhkan modal kerja maupun investasi.

KUR BCA menawarkan suku bunga yang kompetitif mulai dari 6%-9% efektif per tahun dan pengajuannya bebas biaya provisi dan biaya administrasi.

BACA JUGA:5 Solusi Kredit Macet KUR, Lengkap Tabel Angsuran KUR BRI Rp5 Juta, Rp10 Juta dan Rp15 Juta

Jenis KUR BCA 2025

Berikut ini jenis KUR BCA tahun 2025 yang bisa diakes oleh nasabah:

1. KUR Mikro, Limit pinjaman maksimal Rp 100 juta, tenor 3 untuk KMK tahun dan 5 tahun untuk KI.

2. KUR Kecil, limit pinjaman mulai dari Rp 100 juta hingga Rp 500 juta, tenos 4 tahun untuk KMK dan 5 tahun untuk KI.

BACA JUGA:Gampang! Cara Cek Tagihan KUR BRI Melalui 4 Langkah, Ketahui juga Tabel Angsuran Rp 25 Juta

Syarat Pengajuan KUR BCA 2025

Berikut ini syarat untuk mengajukan KUR BCA tahun 2025:

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: