Iklan RBTV Dalam Berita

Pinjaman KUR BRI 2025 Semakin Mudah, Begini Cara Pengajuannya

Pinjaman KUR BRI 2025 Semakin Mudah, Begini Cara Pengajuannya

Pinjaman KUR BRI 2025--

NASIONAL, RBTVDISWAY.ID – Pinjaman KUR BRI 2025 semakin dipermudah, begini cara pengajuannya.

Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), Maman Abdurrahman telah menyampaikan jika pada tahun ini target penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR)2025 sebesar Rp 300 triliun dengan penyaluran kepada sektor produksi sebesar 60 persen.

Kemudian, pemerintah mengarahkan untuk target debitur baru yakni 2,34 juta orang, lalu untuk target debitur graduasi 1,17 juta orang, dan kredit di bawah Rp 100 juta tanpa agunan tambahan.

BACA JUGA:Tecno Spark 40 Series Raih Sertifikasi EEC, Seperti Apa Kehebatannya?

Pinjaman KUR dari PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) menjadi salah satu bantuan yang diluncurkan oleh pemerintah untuk mendukung para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah yang membutuhkan tambahan modal guna mengembangkan usaha mereka.

KUR merupakan wujud kepedulian pemerintah terhadap pelaku usaha dengan memberikan modal bersubsidi bunga yang dapat diakses oleh siapa saja yang memiliki usaha produktif minimal selama enam bulan.

Pada tahun 2025, BRI mendapatkan kuota KUR tertinggi dengan harapan dapat membantu pemulihan ekonomi serta mendukung pertumbuhan usaha kecil yang berkontribusi signifikan terhadap perekonomian nasional.

BACA JUGA:Persiapan Lebaran 2025, Polres Lebong Siapkan 4 Pos Operasi Ketupat, Ini Lokasinya

Syarat KUR BRI 2025

Untuk bisa mengakses pinjaman ini, calon nasabah harus Melengkapi beberapa syarat utama juga syarat yang ditunjukkan langsung oleh petugas, berikut diantaranya:

- Memiliki dokumen lengkap, seperti KTP, NPWP untuk pengajuan di atas Rp 50 juta, Surat Izin Usaha, dan dokumen pendukung lainnya.

- Tidak memiliki kredit produktif dari bank lain.

- Sudah memiliki usaha yang berjalan secara aktif dan produktif minimal selama enam bulan.

BACA JUGA:Biaya Parkir Inap Kendaraan di Stasiun Gambir 2025, Per Jam Ditarik Segini

Cara Pengajuan KUR BRI 2025

Pengajuan KUR BRI tahun 2025 semakin dipermudah dengan adanya beberapa skema. Calon nasabah dapat mengajukan pinjaman secara offline dengan mendatangi kantor cabang BRI terdekat atau secara online melalui website resmi BRI, berikut rinciannya:

Pengajuan Offline

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: