Resmi, Ini Biaya Parkir Inap di Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud

Biaya Parkir Inap di Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud--
NASIONAL, RBTVDISWAY.ID – Catat! ini biaya parkir inap di Bandar Udara Internasional Sultan Mahmud dan ketahui hal-hal penting ini.
Kalau kamu berencana bepergian lewat Bandara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin II dan butuh tempat untuk menyimpan kendaraan, penting banget nih buat tahu biaya parkir inapnya.
BACA JUGA:Biaya Parkir Inap Kendaraan di Stasiun Gambir 2025, Per Jam Ditarik Segini
Jangan sampai kaget saat pulang dan liat tagihan parkir yang lebih besar dari yang kamu perkirakan. Yuk, simak informasi lengkapnya berikut ini.
Bandara ini menyediakan fasilitas parkir inap atau overnight parking, jadi kamu bisa meninggalkan kendaraan dengan aman selama perjalanan.
BACA JUGA:Malam Lailatul Qadar, Begini Keterangan Hadist dan Pendapat Ulama
Tarif Parkir Inap di Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II
Lokasi parkir inap ini brada didekat posko Airport Security PT. Angkasa Pura II (Persero). Berikut tarif parkir inap yang berlaku:
- Mobil: Rp50.000 untuk 6 jam pertama, lalu dikenakan tambahan Rp3.000 per jam berikutnya.
- Motor: Rp40.000 per hari.
Perlu diingat bahwa tarif ini bisa berubah sewaktu-waktu. Jadi, sebaiknya cek langsung di situs resmi bandara atau hubungi pihak pengelola parkir sebelum kamu berangkat.
Kamu bisa cek di sini: Website Resmi Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, klik di sini
BACA JUGA:Nelayan di Seluma Selamatkan Penyu Berukuran Besar yang Terdampar di Pinggir Pantai
Syarat & Ketentuan Parkir Inap di Bandara
Agar urusan parkir lancar tanpa hambatan, ada beberapa hal yang wajib kamu siapkan:
1. Metode Pembayaran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: