Kecerdikan Abu Nawas Kembali Diuji, Raja Minta Abu Nawas Memenjarakan Angin
Kisah Abu Nawas diminta raja menangkap angin--
Raja Memberi Ampun Setelah Abu Nawas Meninggal Dunia
Raja sangat marah setelah Abu Nawas menjualnya sebagai budak. Saat pulang ke istana, Raja langsung memerintahkan prajuritnya menangkap Abu Nawas.
Tetapi Abu Nawas telah hilang entah kemana karena ia tahu sedang diburu para prajurit kerajaan. Dan setelah ia tahu para prajurit kerajaan sudah meninggalkan rumahnya, Abu Nawas baru berani pulang ke rumah.
"Suamiku, para prajurit kerajaan tadi pagi mencarimu." kata istri Abu Nawas.
"Ya istriku, ini urusan gawat. Aku baru saja menjual Raja menjadi budak."
“Menjadi budak." ujar istri Abu Nawas kaget.
BACA JUGA:Kesetiaan Abu Nawas terhadap Raja Tiada Duanya
"Raja kujadikan budak!” jawab Abu Nawas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: