12 Penyebab Rezeki Menjadi Seret, Salah Satunya Sering Pamer

Minggu 13-08-2023,19:35 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

 

Berikut hal-hal yang membuat rezeki yang kita dapati menjadi seret.

 

1. Syirik

Syirik adalah salah satu perbuatan maksiat yang menjadi penyebab rezeki seret. Syaikh Dr. Muhammad Khalil Al-Harras menerangkan bahwa sifat Ar-Razqu (Sang Maha Pemberi Rezeki) tidak boleh disematkan selain hanya kepada Allah semata.

 

Penyematan sifat tersebut kepada hal selain Allah tingkat larangannya sama dengan larangan penyematan Al-Khaaliq (Sang Maha Pencipta) kepada selain Allah. Dalil terkait hanya Allah sebagai satu-satunya pemberi rezeki tergambarkan secara jelas dalam Quran Surah Ar-Rum ayat 40 yang berbunyi:

 

اللَّهُ الَّذِي خَلَقَكُمْ ثُمَّ رَزَقَكُمْ ثُمَّ يُمِيتُكُمْ ثُمَّ يُحْيِيكُمْ ۖ هَلْ مِنْ شُرَكَائِكُمْ مَنْ يَفْعَلُ مِنْ ذَٰلِكُمْ مِنْ شَيْءٍ ۚ سُبْحَانَهُ وَتَعَالَىٰ عَمَّا يُشْرِكُونَ

 

“Allah-lah yang menciptakan kalian, kemudian memberi kalian rezeki, kemudian mematikan kalian, kemudian menghidupkan kalian (kembali). Adakah di antara yang kalian sekutukan dengan Allah itu, yang dapat berbuat sesuatu dari yang demikian itu? Maha Suci Dia dan Maha Tinggi dari apa yang mereka persekutukan” (Ar-Rum: 40).

 

Ayat tersebut menjelaskan Allah meniadakan Sang Maha Pemberi Rezeki selain diri-Nya. Ayat ini sekaligus menegaskan hanya Allah yang memiliki kekuasaan untuk mengatur hal tersebut. Jadi, adalah kewajiban tiap makhluk untuk selalu bersandar hanya kepada Allah.

BACA JUGA:Raup Cuan di Game Penghasil Uang Gaweyo, Rp3 Juta Sebulan Cair ke Dompet Digitalmu

 

2. Kufur Nikmat

Kategori :