PENGUMUMAN, Oktober Ini Ada Bansos Prakerja Rp4.200.000 Gelombang 62, Dana Insentif Bisa Cair Melalui DANA

Selasa 03-10-2023,15:42 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

Sebenarnya cara menyambungkan e-Wallet ke akun Kartu Prakerja terbilang cukup mudah, yakni sebagai berikut.

Namun, sebelum menyambungkan e-Wallet agar mendapatkan insentif, pastikan bahwa:

1. Nomor rekening dan e-Wallet atas nama pribadi, bukan saudara, ataupun teman.

(menggunakan NIK yang sama sesuai dengan di Kartu Prakerja).

2. Nomor HP yang teregistrasi di Kartu Prakerja merupakan nomor telepon akun e-Wallet peserta Kartu Prakerja.

3. Akun e-Wallet sudah di-upgrade ke akun premium.

Berikut ini adalah cara menyambungkan e-Wallet ke akun Kartu Prakerja.

1. Login ke laman www.prakerja.go.id

2. Klik sambungkan e-Wallet

3. Pilih e-wallet yang diinginkan (Pilih DANA), kemudian Klik Sambungkan

4. Lalu, pastikan data Anda benar 

5. Setelah itu, pastikan juga nomor ponsel telah terverifikasi oleh akun e-Wallet premium.

6. Setelah selesai, silakan Klik Aktifkan

7. Muncul kode OTP melalui sms ke nomor ponsel yang sebelumnya dicantumkan

8. Tunggu hingga berhasil tersambung ke e-Wallet

9. Selesai.

Kategori :