3. KUR TKI limit maksimal pinjaman sebesar Rp 100 juta per debitur.
Ketiganya masing-masing memiliki kriteria tersendiri dan punya ketentuan yang wajib calon Debitur pahami dan pelajari.
Karena ketiganya punya kriteria, sehingga calon peminjam wajib tahu apa saja yang akan dipersiapkan sebelumnya.
BACA JUGA:Pinjam KUR BRI Rp 50 Juta Bisa Tanpa Agunan, Begini Cara dan Syaratnya
Ketahui bahwa saat ini Pemerintah terus mendorong untuk memulai dengan salah satu KUR yaitu jenis Super Mikro.
Khususnya bagi para kaum milenial yang mau terjun ke dunia wirausaha, kini Pemerintah melalui Bank menyediakan tambahan modal buat lanjutkan usaha.
Bagi Anda pedagang yang ingin mengajukan pinjaman KUR BRI, dapat menyimak kriteria yang dibutuhkan agar mudah mencairkan pinjaman.
BACA JUGA:Pinjam KUR BRI 2023 Rp 30 Juta, Angsurannya hanya Rp 500 Ribu, Begini Syaratnya
Kriteria Prioritas Penerima KUR BRI 2023
Berikut adalah kriteria pedagang yang mudah mengajukan dan mencairkan dana KUR BRI 2023:
1. Memenuhi persyaratan utama
Persyaratan utama dalam pengajuan pinjaman dana KUR BRI 2023;
• Warga Negara Indonesia (WNI)
Memiliki e-KTP & KK
• Surat keterangan usaha (dari kelurahan/kecamatan) dan usaha minimal sudah berjalan 6 bulan
• Pinjaman lebih Rp20 juta syarat fotokopi dokumen jaminan untuk kredit