Tata Cara Potong Kuku Menurut Islam
Adapun tata cara dan urutan dalam memotong kuku sebaiknya dimulai dari tangan kanan terlebih dahulu. Kemudian dilanjutkan dengan tangan kiri, kaki kanan dan kaki kiri.
ويستحب ان يبدأ باليد اليمني ثم اليسرى ثم الرجل اليمني ثم اليسرى
"Disunahkan untuk memulai dari tangan kanan kemudian tangan kiri, dari kaki kanan kemudian kaki kiri." (Kitab Almajmu).
Tak hanya itu, menurut Imam Nawawi urutan dalam memotong kuku tangan kanan sebagai berikut:
Dimulai dari telunjuk
Jari tengah
Jari manis
Jari kelingking
Terakhir jempol.
BACA JUGA:4 Langkah Membersihkan Tandon Jenis Plastik, Mudah Bisa Dilakukan Sendiri
Sementara untuk tangan kiri, urutannya adalah sebagai berikut:
Dimulai dari jari kelingking
Jari manis
Jari tengah