- Penyandang Disabilitas Berat: Rp600.000 per tahap. Sehingga total keseluruhannya Rp2.400.000 per tahun.
- Lansia: Rp600.000 per tahap. Sehingga total keseluruhannya Rp2.400.000 per tahun.
Cara Cek Bansos Lewat HP
Adapun berikut ini cara cek Bansos PKH lewat HP, yakni:
Berikut ini cara cek penerima manfaat pada berbagai macam Bansos termasuk PKH:
- Silakan buka situs resmi https://cekbansos.kemensos.go.id.
- Kemudian, masukan wilayah KPM mulai dari Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan desa/Kelurahan.
- Selanjutnya, masukkan nama lengkap penerima sesuai yang tertera dalam KTP.
BACA JUGA:Calon Mitra Statistik BPS 2024 Wajib Punya HP RAM 2 GB, Benarkah? Coba Cek Dulu
- Masukan kode captcha sesuai dengan gambar yang muncul di layar, lalu Klik “Cari Data”.
- Selanjutnya, sistem akan menampilkan hasil pencarian apakah terdaftar atau tidak sebagai penerima Bansos.
- Namun, jika nama yang dicari tidak terdaftar sebagai penerima manfaat Bansos, akan muncul keterangan “Tidak Terdapat Peserta/PM (Penerima Manfaat)”.
Apabila hasil tersebut menunjukan status ‘penyaluran’ atau ‘proses bank himbara atau PT Pos’ maka Bansos PKH 2023 akan segera cair dalam waktu dekat.
Jadwal Pencairan Bansos PKH 2023