Sebelum Beraktifitas di Pagi Hari, Coba Amalkan Dzikir Berikut Agar Rezeki Makin Berlimpah

Jumat 08-12-2023,14:27 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

Artinya: "Ya Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rezeki yang bersih serta amal yang diterima (di sisi-Mu dan mendapatkan ganjaran yang baik)." (HR Ibnu As-Sunni dan Ibnu Majah)

16. Membaca Istighfar (Dibaca 100 Kali)

 

أَسْتَغْفِرُ الله وَأَتُوْبُ إِلَيْهِ

Artinya: "Aku memohon ampun kepada Allah dan bertaubat kepada-Nya"

Bagi yang sedang mengalami kesulitan dalam mencari rezeki, amalkan dzikir ini setiap hari diwaktu pagi sebelum beraktivitas. Allah menyukai setiap hambanya yang berusaha dan berdoa setiap waktu dan setiap mendapatkan kesulitan.

BACA JUGA:Karena Adzan, Derajat Seorang Budak Zaman Rasulullah Terangkat dan Dikenal hingga Sekarang

 

(Putri Nurhidayati)

Kategori :