Tetap Dilanjutkan, Bansos PKH 2024 akan Segera Cair Awal Januari Ini, Ada juga PKH Pelajar Rp 900 Ribu

Kamis 28-12-2023,11:09 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Purnama Sakti

4. Masukkan 2 Kata yang tertera dalam kotak kode Caotcha.

5. Lalu klik tombol cari data.

Jika terdaftar sebagai penerima bansos, maka pada layar akan muncul nama penerima, umur, jenis bansos, dan status penyaluran bansos.

Selain bansos PKH yang akan cair awal tahun 2024, ada juga 3 bansos yang akan dilanjutkan tahun 2024 ini.

BACA JUGA:KAI Service Buka Kembali Lowongan Kerja Terbaru untuk Lulusan SMA, Usia 45 Tahun Bisa Daftar

Berikut 3 bansos yang juga akan lanjut 2024:

1. Bansos BPNT

Bansos BPNT tahap 1 memasuki pencairan Januari 2024, dana sudah bisa dicairkan dan masih akan terus dicairkan kepada seluruh KPM secara merata.

Sama seperti PKH peneriman BPNT yakni mereka yang terdaftar di DTKS Kemensos RI yang sudah ditetapkan sebagai penerima dana Bansos BPNT oleh Kemensos RI.

Untuk Bansos BPNT ini para penerima akan mendapatkan uang Rp400 ribu dari Kemensos RI.

2. Bansos Beras Bulog 10 kg

Bansos yang masih dilanjutkan pencairannya di bulan Desember adalah Bansos beras 10 kg untuk periode bulan Januari 2024.

Mereka yang akan mendapatkan bansos beras 10 kg yakni terdaftar sebagai penerima Bansos Beras oleh Kemensos RI serta terdata di DTKS Kemensos RI.

BACA JUGA:Bisa Pasang Listrik, Warga Desa Tanjung Kemenyan Diminta Bayar Denda Listrik Ilegal

Bansos beras Bulog 10 kg akan disalurkan melalui kantor pos atau tenpat yang dijadikan rujukan oleh wilayah masing-masing.

3. Bansos BLT EL Nino

Kategori :