3. Soket Pengisian Daya Ponsel
Dilengkapi dengan soket pengisian daya ponsel, memudahkan pengendara untuk tetap terhubung saat dalam perjalanan.
4. Start-Stop System (SSS)
Fitur otomatis start-stop yang membantu menghemat konsumsi bahan bakar dengan mematikan mesin saat berhenti dan menghidupkannya kembali saat gas ditekan.
BACA JUGA:Simulasi Kredit Motor Listrik Selis Agats Februari 2024, DP Mulai Rp500 Ribuan dan Diskon Rp5 Juta
5. Smart Keyless System (SKS)
Sistem kunci pintar yang memungkinkan pengendara membuka kunci dan menyalakan motor tanpa harus menyentuh kunci fisik.
6. Fitur Konektivitas Y-Connect
Y-Connect merupakan fitur konektivitas yang menghubungkan Grand Filano dengan ponsel pintar. Dengan fitur ini, pemilik motor dapat memantau informasi secara realtime, menerima notifikasi telepon dan pesan, melihat konsumsi bahan bakar, mendapatkan penunjuk arah parkir, dan berbagai informasi
BACA JUGA:Motor Listrik Volta, Model, Spesifikasi hingga Harga Terbarunya
Bagi Anda yang sedang mempertimbangkan untuk memiliki Yamaha Grand Filano Neo dengan skema kredit yang sesuai dengan keuangan.
Berikut ini adalah rincian opsi skema kredit dengan berbagai besaran uang muka.
BACA JUGA:Minat Beli Motor Listrik? Berikut 5 Daftar Motor Listrik Subsidi Terbaru Tahun 2024
Simulasi kredit motor Yamaha Filano Neo Februari 2024 DP mulai 2 juta:
1. Uang Muka Rp 2,8 Juta
- 11 bulan: Rp 2,94 Juta