Madu Kaya Khasiat! Begini Cara Minum Madu yang Benar Menurut Islam

Senin 18-03-2024,04:31 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

Kebiasaan Rasulullah Saw. saat minum madu adalah langsung dikonsumsi dari sarang lebah tanpa campuran makanan atau minuman apapun.

BACA JUGA:Doa Nabi Sulaiman Mengusir Semut Tanpa Harus Membunuhnya Lengkap dengan Artinya

Cara dan kebiasaan Rasulullah Saw. saat mengonsumsi madu secara langsung dapat dijelaskan secara ilmiah, karena kandungan fruktosa dalam madu memungkinkan larut cepat dalam air liur, memudahkan pencernaan oleh lambung.

4. Hindari Penggunaan Logam

Cara terakhir, dianjurkan mengaduk madu dengan sendok plastik untuk menghindari penggunaan sendok logam yang bisa merusak komponen penting dalam madu dan mengurangi kualitasnya.

Saat mengaduk, pastikan untuk mengikuti arah berlawanan dengan jarum jam atau searah pergerakan thawaf saat ibadah haji dan umroh karena diyakini dapat memberikan energi positif pada madu, meningkatkan manfaat bagi tubuh.

Selain deretan cara minum madu yang benar menurut Islam di atas, jangan lupa berdoa agar khasiat dan manfaat madu bertambah dan lebih berkah. 

BACA JUGA:Mustajab, Ini 4 Doa Nabi Sulaiman Meminta Kekayaan yang Diabadikan dalam Alquran

Nah, itulah cara minum madu yang benar menurut Islam, seperti yang kita ketahui mau memang memiliki khasiat dan kaya akan manfaat untuk Kesehatan tubuh.

Khasiat madu juga tertuang dalam kitab suci Al-Qur'an. Salah satunya dalam Surah An-Nahl ayat 68-69. Disebutkan bahwa Allah telah mewahyukan kepada lebah untuk membuat sarang di pohon dan tempat yang dibuat manusia.

"Kemudian makanlah dari tiap-tiap (macam) buah-buahan dan tempuhlah jalan Tuhanmu yang telah dimudahkan (bagimu). Dari perut lebah itu keluar minuman (madu) yang bermacam-macam warnanya,".

"Di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan manusia. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang berpikir," (QS. An-Nahl: 68-69).

BACA JUGA:Pinjaman Usaha Bisnis Rumahan ,Plafon Pinjaman UMi BRI Rp10 Juta Proses Pencairan 5 Hari

Seperti yang diketahui bahwa madu memiliki berbagai macam warna. Ada yang berwarna kuning, merah dan putih tergantung tempat hidup lebahnya.

Madu yang sering menjadi alternatif bahan alami sebagai pengganti gula untuk menambahkan rasa manis pada makanan atau minuman. Dalam 20 gram terdapat beberapa kandungan nutrisi, seperti.

- Kalori 61.

Kategori :