Paylater Tanpa KTP Apakah Bisa? Ini Syarat dan Langkah Mengaktifkan. Hati-hati Telat Ada Denda

Jumat 22-03-2024,09:08 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Fitriani

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COMPaylater tanpa KTP apakah bisa? ini syarat dan langkah mengaktifkan, hati-hati telat ada denda.

Mengaktifkan Shopee Paylater tergolong mudah dan tidak ribet. Hal Ini sangat cocok bagi Anda yang ingin dan suka urusan yang praktis, bahkan cara mengaktifkan Shopee paylater ini bisa langsung Anda coba di rumah.

Oleh karena itu artikel ini akan membahas mengenai cara mengaktifkan Shopee paylater tanpa KTP. Simak artikel ini sampai tuntas supaya Anda tahu tentang syarat dan ketentuan mengaktifkan SPayLater. Pahami ketentuan dan penjelasan di bawah ini supaya tidak terjadi kesalahan.

BACA JUGA:Cara Pengajuan KSM Mandiri via Livin Mandiri, Modal KTP Dana Rp 25 Juta Langsung Cair ke Rekening

Apakah Bisa Mengaktifkan Shopee Paylater Tanpa KTP?

Pengguna Shopee Paylater yang belum memiliki KTP atau hilang apakah bisa mengaktifkan fitur Paylater? Setiap pengguna layanan Shopee Paylater tidak bisa melakukan registrasi tanpa menggunakan KTP. Tetapi kalian bisa mengatasi masalah ini dengan mudah, yaitu menggunakan KTP kerabat dekat atau saudara.

Syarat Mengaktifkan Shopee Paylater Tanpa Menggunakan KTP

1. Persyaratan pertama harus dilengkapi yakni memiliki aplikasi Shopee kurang lebih telah berjalan 3 bulan.

2. Pastikan sudah aktivasi fitur dompet digital ShopeePay.

3. Berikutnya, cek terlebih dahulu apakah kalian sudah mendapatkan notifikasi untuk aktivasi Shopee Paylater.

4. Persiapkan KTP kerabat dekat atau saudara kalian yang dianggap percaya atau tidak memiliki akun Shopee.

Cara Mengaktifkan Shopee Paylater Tanpa KTP

Mengaktifkan Shopee Paylater harus memenuhi syarat dan ketentuan yang sudah dijelaskan di awal. Sehingga tidak bisa dilakukan tanpa menyertakan KTP.

Berikut cara mengaktifkan SPaylater:

1. Unduh dan buka aplikasi Shopee.

Kategori :