NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Penguasa harta karun, ini 10 tambang batu bara terbesar di Indonesia , segini jumlah produksinya.
Indonesia merupakan negara tiga terbesar di dunia yang memproduksi batu bara terbanyak. Memang bukan rahasia lagi jika Indonesia memiliki sumber daya alam yang berlimpah.
Jadi tidak heran jika banyak pebisnis yang menjalankan industri pertambangan yang memiliki volume produksi hingga puluhan juta ton setiap tahunnya.
BACA JUGA:Aura di Gelap Terasa di Rumah, Coba Lakukan 10 Tips Hilangkan Aura Gelap di Rumah Menurut Feng Shui
Bahkan banyak konglomerat Indonesia yang sudah sukses di lini bisnis lain ternyata juga ikut berbisnis di industri ini.
Berdasarkan data resmi yang dikeluarkan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), produksi batu bara Indonesia pada tahun 2023 lalu mencapai puncaknya dengan mencapai 766,95 juta ton.
Angka ini mengejutkan dengan meningkat sebesar 110,43% dari target yang sebelumnya ditetapkan sebesar 694 juta ton.
BACA JUGA:Jangan Diabaikan, Ini 11 Ciri Rumah Dinaungi Aura Gelap dan Disukai Jin
Daya dorong di balik lonjakan produksi ini terletak pada kontribusi besar dari “The Big 10,” sepuluh perusahaan tambang batu bara terbesar di Indonesia.
Perusahaan terbesar di antara mereka adalah PT Bumi Resources Tbk (BUMI), anak usaha dari Grup Bakrie.
Pada tahun 2024, BUMI berhasil menempati posisi puncak dengan produksi sebesar 80 juta ton.
BACA JUGA:Menurut Feng Shui 7 Hiasan Ini Bisa Bawa Aura Negatif di Rumah, Apa Saja?
Keberhasilan ini diperkuat oleh dua anak usahanya yang signifikan, yaitu PT Kaltim Prima Coal (KPC) dan PT Arutmin Indonesia (AI).
Berikut ini 10 perusahaan tambang batu bara terbesar di Indonesia pada tahun 2024:
1. PT Bumi Resources Tbk (BUMI)
- Produksi: 80 Juta Ton
- Kapasitas: 160 Juta Ton
- Jumlah Karyawan: 15.000
- Lokasi Tambang: Kalimantan Timur, Kalimantan Tengah