6. Film biopik kerja sama dengan MUI
M Parawes selaku perwakilan dari Starvision menjelaskan bahwa Film Buya Hamka diproses sejak tahun 2014.
Film ini merupakan kerjasama antara rumah produksi Starvision dengan Falcon Pictures dan Majelis Ulama Indonesia, yang digadang-gadang menjadi film yang spektakuler.
Chand Parwez Servia selaku produser Film Buya Hamka juga mengaku membutuhkan energi yang luar biasa, ia ingin menyampaikan cerita demi cerita kehidupan sosok Buya Hamka dengan detail.
Pada tahun 2014 Starvision diajak kerja sama dengan Falcon Pictures untuk karya Film Buya Hamka, Film ini juga merupakan karya dan kerjasama dengan MUI.
Film Buya Hamka adalah karya besar dan membutuhkan energi yang luar biasa untuk menyampaikan biotik dengan baik.
7. Disutradarai oleh Fajar Bustomi
Film Buya Hamka disutradarai oleh Fajar Bustomi, adalah seorang sutradara asal Indonesia.
Salah satu karya terkenalnya yang paling box office di Indonesia adalah 'Dilan 1990' yang ditonton lebih dari 6,3 juta penonton.
Menjadikan Film tersebut Film terlaris pada tahun 2018, selain Film 'Dilan' sudah puluhan Film ternama lainnya yang sudah disutradarai oleh Fajar Bustomi.
8. Lokasi syuting di Sumatera Barat