15 Rekomendasi Tujuan Wisata di Kalimantan Utara, Ayo Ajak Keluarga dan Teman Dekatmu

Selasa 25-06-2024,19:28 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Purnama Sakti

Lokasi: Desa Labang, Kec. Lumbis Ogong, Kab. Nunukan.

BACA JUGA:Ini Syarat yang Wajib Ada dan Cara Daftar CPNS 2024 untuk Lulusan SMA

5. Air Terjun Sianak

Indonesia terkenal dengan keindahan alamnya, salah satunya air terjun yang berada di pulau terluar dan terdepan, Pulau Sebatik. 

Keindahan yang ditawarkan oleh air terjun ini harus Anda bayar mahal dengan medan yang ditempuh.

Stamina prima menjadi tuntutan karena medan yang Anda lalui mencakup perbukitan dan tengah hutan. 

Akan tetapi, hal itu terbayar tuntas dengan panorama hutan alam Pulau Sebatik, keeksotisan destinasi, dan air terjun yang jernih.

Lokasi: Desa Bambangan, Kec. Sebatik, Kab. Nunukan.

BACA JUGA:Pencocokan dan Penelitian Data Pemilih, Pantarlih dan KPU Datangi Rumah Wabup dan Pimpinan DPRD Kepahiang

6. Pantai Eching

Ingin berlibur ke pantai tetapi tetap aman untuk anak anak? Pantai Eching menawarkan objek wisata menarik untuk liburan bersama keluarga dengan sangat aman. 

Pasalnya, pantai satu ini memiliki ombak yang cukup tenang sehingga aman untuk berenang ataupun bermain anak-anak.

Terdapat spot foto menarik di Mako TNI dan tersedia pula spot untuk memancing ikan. 

Anda juga dapat menikmati keindahan pantai Eching dari ketinggian melalui mercusuar.

Lokasi: Jl. Ujang Dewa, Selisun, Kec. Nunukan Selatan, Kab. Nunukan.

7. Long Bawan Krayan

Kategori :