Segini Passing Grade Agar Lulus CPNS 2024, Yuk Belajar Soal-soal CPNS 2024

Sabtu 29-06-2024,09:02 WIB
Reporter : novan alqadri
Editor : ahmad afandi

49. Sering kali terjadi kerusakan mesin produksi di pabrik Anda kerja. Hal ini sangat mengganggu proses produksi yang juga berimbas pada pendapatan yang diterima. Sebagai kepala produksi yang akan Anda lakukan?

A. Meminta pembelian mesin produksi yang baru

B. Mengupayakan agar teknisi mampu mengoperasikan kembali mesin produksi

C. Menyewa mesin produksi untuk menghemat anggaran

D. Mencari tahu penyebab kerusakan mesin

50.  Anda adalah seorang guru di sebuah sekolah dasar. Suatu hari, Anda mendapat tugas dari kepala sekolah untuk mengawasi ujian akhir semester.

Saat ujian berlangsung, Anda melihat salah satu siswa Anda sedang mencontek dari buku catatan yang dia sembunyikan di bawah meja. Sikap Anda adalah…

A. Mengabaikan kecurangan siswa Anda dengan alasan bahwa Anda tidak ingin membuatnya gagal

B. Menegur siswa Anda dan menyuruhnya untuk mengembalikan buku catatannya

C. Menyita buku catatan siswa Anda dan memberinya nilai nol

D. Melaporkan kecurangan siswa Anda kepada kepala sekolah dan mengikuti sanksi yang ditetapkan

Jawaban : D

Demikianlah informasi passing grade CPNS 2024.

 

(Novan)

 

Kategori :