Kick Off Pengawasan Pilkada 2024, Bawaslu Provinsi Bengkulu Siap Awasi Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota

Minggu 30-06-2024,00:01 WIB
Reporter : Dian Maya Erika
Editor : Agus Faizar

Serta untuk penggunaan teknologi itu kita lakukan baik dalam bentuk aplikasi pengawasan maupun kanal-kanal pengaduan, dari semua Kemudian yang ketiga sekalian edukasi sosialisasi ke masyarakat dengan agar partisipasi pengawasan itu menyeluruh. 

BACA JUGA:Sangat Mudah, Ini 4 Cara Cek Saldo KIP di Handphone, Sekejap Mata Tahu Berapa Jumlah yang Masuk

“Saya minta betul tingkatkan betul kerjasama dan koordinasi dengan semua teman terutama Bawaslu KPU kalau semua pola ini dijalankan dengan baik, sekalian masyarakat itu betul-betul timbul kesadaran dan rasa tanggung jawab bahwa Pilkada ini harus berkualitas Pilkada yang harus berkualitas dan betul-betul kita rasakan dan itu menunjukkan selamat buat Bawaslu yang sudah menyelenggarakan acara pada malam hari ini yang begitu baik,” ujar Rohidin Mersyah (29/6).

BACA JUGA:Awas Ikut Trend Cek Khodam Bisa Ganggu Kejiwaan, Begini Ciri-cirinya Menurut Psikiater

(Dian Maya Erika)

Kategori :