Harus Tepat Sasaran, Berikut Rincian Dana Desa di Kabupaten Bangkalan Tahun 2024

Senin 01-07-2024,11:14 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Harus tepat sasaran, berikut rincian dana desa di Kabupaten Bangkalan tahun 2024.

Kabupaten Bangkalan terdiri atas 18 kecamatan yang dibagi lagi atas sejumlah 273 desa dan 8 kelurahan. Pusat pemerintahannya berada di Kecamatan Bangkalan.

Sejak diresmikannya Jembatan Suramadu, Kabupaten Bangkalan menjadi gerbang utama Pulau Madura serta menjadi salah satu destinasi wisata pilihan di Jawa Timur, baik dari keindahan alamnya (Bukit Jaddih, Gunung Geger, Pemandian Sumber Bening -Langkap–Modung dsb); budaya (Karapan sapi, dsb), serta wisata kuliner di antaranya adalah nasi bebek khas Madura.

BACA JUGA:Harga BBM Shell, Vivo dan BP-AKR Turun Per 1 Juli 2024, Cukup Bayar Segini

Dana Desa Kabupaten Bangkalan 2024

Pemerintah Kabupaten Bangkalan memberikan perhatian kepada para Desa untuk memprioritaskan Dana Desa (DD) tahun 2024 dengan total dana Rp 305.511.532.000.

Lantas berapa dana desa di Kabupaten Bangkalan untuk setiap desanya? Berikut ini Rinciannya:

Desa Sembilangan: Rp 801.346.000

Desa Ujung Piring: Rp 860.334.000

Desa Kramat: Rp 1.078.419.000

Desa Martajasah: Rp 945.937.000

Desa Sabiyan: Rp 950.160.000

Desa Gebang: Rp 1.138.258.000

Desa Socah: Rp 1.090.231.000

BACA JUGA:Simulasi Kredit Hp Samsung S24 Ultra, Cicilan Mulai Rp 900 Ribuan, Ini Syaratnya

Kategori :