Mau Punya Gaji Menjanjikan, Ini 10 Jurusan Kuliah yang Paling Dibutuhkan untuk Kerja di Pertamina

Sabtu 24-08-2024,11:55 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Fitriani

Oleh karena itu jurusan ini cocok untuk PT Pertamina. Dan jurusan ini dapat ditemukan di kampus ternama seperti Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Padjajaran (Unpad).

3. Akuntansi

Meski dapat dikatakan cukup jarang, PT Pertamina juga memberi kesempatan dengan membuka lowongan bagi lulusan akuntansi. Karena sebagai sebuah perusahaan, peran akuntan tidak dapat dipisahkan terutama di perusahaan besar seperti Pertamina. 

Ada banyak universitas yang memiliki jurusan ini mulai dari universitas ternama seperti Universitas Indonesia hingga yang kurang dikenal orang seperti Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi.

BACA JUGA:2 Menteri Baru Jokowi hanya Menjabat 2 Bulan, Ini Jumlah Uang Pensiun Seumur Hidupnya

4. Teknik Pertambangan

Karena PT Pertamina adalah perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan tentu jurusan kuliah ini memiliki tempat tersendiri. 

Bermodalkan pengetahuan mengenai proses penambangan membuat lulusan teknik pertambangan memiliki nilai lebih. Institut Teknik Bandung (ITB) dan Universitas Hasanuddin Makassar (Unhas) menjadi universitas terbaik yang menyediakan program studi teknik pertambangan.

5. Teknik Sipil

Teknik Sipil adalah jurusan yang memberikan pembelajaran mengenai cara merancang, membangun, dan merenovasi infrastruktur yang sangat penting dalam industri pertambangan. 

Oleh karena itu jurusan ini termasuk yang dicari oleh PT Pertamina. Beberapa perguruan tinggi yang memiliki jurusan ini di antaranya, Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), Institut Teknologi Bandung (ITB), dan Universitas Bina Nusantara.

6. Teknik Mesin

Siapa bilang lulusan teknik mesin hanya bisa bekerja di bengkel atau industri otomotif saja. Para lulusan jurusan teknik mesin yang memiliki bekal yang matang untuk melakukan perawatan dan memperbaiki kerusakan pada mesin. Sehingga sangat berguna di PT Pertamina karena industri pertambangan ini akan dekat dan bergantung pada mesin dalam prosesnya. 

Beberapa perguruan tinggi unggulan yang menyediakan program studi ini adalah, Institut Teknik Bandung (ITB), Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), dan Institut Teknik Sepuluh Nopember (ITS).

BACA JUGA:Ini 10 Jurusan Kuliah yang Banyak Bikin Mahasiswa Drop Out, Prodi Mana Saja?

7. Teknik Informatika

Kategori :