Ada Penerimaan CPNS di Kemenko Perekonomian, Ini Formasi dan Syarat Daftarnya

Minggu 25-08-2024,19:42 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

- Penempatan: Sekretariat Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian

BACA JUGA:Daftar Formasi CPNS 2024 Badan Karantina Indonesia, Cek Wilayah Penempatannya jika Lulus

Tahapan Seleksi CPNS Kemenko Perekonomian

Proses seleksi CPNS Kemenko Perekonomian 2024 melibatkan beberapa tahapan penting sebagai berikut:

1. Seleksi Administrasi

- Pada tahapan ini, pelamar akan dinilai berdasarkan kesesuaian antara persyaratan administrasi dan kualifikasi yang tercantum dalam dokumen pelamaran. Dokumen ini harus diunggah di laman pendaftaran resmi https://sscasn.bkn.go.id. 

Seleksi administrasi bertujuan untuk memastikan bahwa pelamar memenuhi persyaratan dasar yang diperlukan untuk mengikuti tahapan berikutnya.

BACA JUGA:Jika Lulus Seleksi, Segini Besaran Gaji yang Bakal Diterima Peserta Tes CPNS

2. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)

- SKD memiliki bobot 40 persen dalam keseluruhan penilaian dan dilaksanakan berbasis Computer Assisted Test (CAT). Materi SKD meliputi:

- Tes Wawasan Kebangsaan: Mengukur pengetahuan dan pemahaman pelamar mengenai wawasan kebangsaan serta nilai-nilai Pancasila dan UUD 1945.

- Tes Intelegensi Umum: Mengukur kemampuan intelektual dan logika pelamar dalam menyelesaikan berbagai jenis soal.

- Tes Karakteristik Pribadi: Menilai karakteristik pribadi pelamar yang relevan dengan tugas dan tanggung jawab sebagai pegawai negeri sipil.

BACA JUGA:Megathrust Gempa Terbesar di Bumi, Pesisir Selatan Wilayah Rawan dan Berpotensi Tsunami

3. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)

- SKB memiliki bobot 60 persen dari keseluruhan penilaian dan terdiri dari dua tahap:

Kategori :