Berapa Gaji Ketua dan Anggota Bawaslu 2024, Tunjangan dan Fasilitas yang Diterima

Senin 09-09-2024,17:18 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

9. Membentuk Bawaslu Provinsi, Bawaslu Kabupaten/ Kota, dan Panwaslu LN.

10. Mengangkat, membina, dan memberhentikan anggota Bawaslu Provinsi, anggota Bawaslu Kabupaten/Kota, dan anggota Panwaslu LN.

11. Melaksanakan wewenang lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

BACA JUGA:Ini Struktur Gaji di BUMN Bulog Terbaru 2024, Ada yang Gajinya Puluhan Juta Rupiah

C. Kewajiban Bawaslu

1. Bersikap adil dalam menjalankan tugas dan wewenang.

2. Melakukan pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan tugas Pengawas Pemilu pada semua tingkatan.

3. Menyampaikan laporan hasil pengawasan kepada Presiden dan DPR sesuai dengan tahapan Pemilu secara periodik atau berdasarkan kebutuhan.

4. Mengawasi pemutakhiran dan pemeliharaan data pemilih secara berkelanjutan yang ditakutkan oleh KPU dengan memperhatikan data kependudukan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

5. Melaksanakan kewajiban lain sesuai dengan ketentuan perundang-undangan.

BACA JUGA:Gaji PNS Penjaga Menara Mercusuar di Indonesia Tahun 2024, Terendah Gajinya Rp 3 Jutaan

Demikianlah ulasan mengenai gaji Bawaslu 2024 lengkap tunjangan dan fasilitas hingga tugasnya. Semoga bermanfaat.

 

(Nutri Septiana)

Kategori :