Bacaan Niat dan Tata Cara Mengamalkan Puasa Nabi Sulaiman, Ini Keutamaannya

Rabu 18-09-2024,13:54 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Septi Widiyarti

4. Menumbuhkan sikap hilm atau bisa menahan emosi dengan baik bagi seorang muslim yang secara konsisten melaksanakan puasa Daud.

BACA JUGA:Cara Membersihkan Jamur di Monitor LCD, Begini Panduan Mudahnya agar Semakin Awet

5. Menentramkan kondisi jiwa. Hal ini karena seorang yang rutin berpuasa Daud akan merasa dekat dengan Allah SWT yang tentunya akan menentramkan jiwa.

6. Mendatangkan rezeki.

7. Menjadi hamba yang bersyukur.

8. Menjaga keharmonisan rumah tangga dan hubungan dengan orang lain.

Itulah tadi sekilas mengenai puasa Nabi Sulaiman dimana beliau menjalankan puasa seperti ayahnya yakni puasa Daud merupakan puasa yang paling populer hingga saat ini.

Nutri Septiana

Kategori :