5 Daftar Pinjol Legal Bunga Paling Rendah Tenor Panjang, Jadi Lebih Mudah Nyicilnya

Kamis 19-09-2024,22:05 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : ahmad afandi

Bekerja atau memiliki usaha

3. Cermati Kredit Digital

Cermati Kredit Digital menawarkan pinjaman dengan tenor hingga 36 bulan dengan bunga mulai dari 3,95% per bulan.

Cermati Kredit Digital juga memiliki fitur simulasi pinjaman sehingga kita dapat mengetahui perkiraan cicilan sebelum mengajukan pinjaman.

BACA JUGA:Ini 98 Daftar Pinjol Legal OJK Terbaru September 2024, Cek Dulu Sebelum Ajukan Pinjaman

Tenor: Hingga 36 bulan

Bunga: Mulai dari 3,95% per bulan

Fitur: Simulasi pinjaman untuk mengetahui perkiraan cicilan

Syarat:

WNI berusia 19 tahun ke atas

Memiliki KTP elektronik

Memiliki nomor ponsel aktif

Memiliki rekening bank

Bekerja atau memiliki usaha

4. Tunaiku by Bank Rakyat Indonesia

Tunaiku menawarkan pinjaman dengan tenor hingga 12 bulan dengan bunga mulai dari 2,95% per bulan.

Kategori :