Terungkap! Ini Motif 2 Oknum Polisi Aniaya Tahanan hingga Tewas, Terancam 10 Tahun Penjara

Rabu 02-10-2024,09:55 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Septi Widiyarti

Sementara itu, untuk informasi tambahan, sebenarnya hal-hal terkait kehidupan penjara tak bisa kita jabarkan jadi hitam dan putih, baik atau buruk. Kehidupan di penjara itu sangat kompleks.

BACA JUGA:Harus Belajar dengan PSSI, Pemain Naturalisasi untuk Malaysia Mats Deijl Ditolak FIFA

Ibarat dunia, penjara adalah kota mini yang isi manusianya sangat beragam. Mulai dari tahanan hingga sipir penjara. Tak selamanya tahanan yang berbuat jahat, bisa jadi pegawai penjaranya yang malah nakal.

Fakta Kehidupan di Rutan

Berikut beberapa fakta mengenai kehidupan di Lembaga Pemasyarakatan (LP) dan Rumah Tahanan Negara (Rutan) yang dilansir dari beberapa sumber.

1. Hampir Tidak Ada Warga yang Kelaparan

Walau porsi makanan terbatas dan rasa yang kurang memadai, tapi jatah makan sudah pasti, bahkan daftar menu setiap harinya sudah ditentukan.

2. Penghuninya Sehat dan Sedikit yang Meninggal di Penjara

Jarang sekali warga binaan yang sakit, hal ini dimungkinkan karena selama menjadi warga binaan, tidak ada tempat untuk bermanja-manja dan sikap cengeng lainnya, atau mungkin juga disebabkan pola makanan yang teratur dan tidak berlebihan.

BACA JUGA:Terbukti Cair, Begini Cara Dapat Uang dari JadiDuit, Tertarik Coba?

3. Bhineka Tunggal Ika

Penjara adalah tempat semua ras, suku, dan agama bergabung menjadi satu. Di dalam sel, semua orang mendapatkan perlakukan yang yang sama. Tak ada lagi Jawa, Batak, atau China. Pun tak ada lagi Islam, Kristen, atau Hindu. Semuanya sama, seperti Bhinneka Tunggal Ika yang menjadi dasar negara kita ini.

Di dalam penjara semua orang berkedudukan sama, seperti fitrah manusia sesungguhnya. Mereka merasa jika kehidupan akan tetap sama, meski berasal dari agama dan suka apa saja.

Secara tidak langsung perilaku akan terkonstruksi untuk saling menghargai dan menghormati.

BACA JUGA:Hari Pertama Dilantik, Sultan B Najamudin Penuhi Janji Kampanye, Jadi Ketua DPD RI

4. Segalanya Harus Bayar

Kategori :