Kapan Musim Hujan di Sumatera Utara? Ini Puncaknya Berdasarkan Perkiraan BMKG

Senin 07-10-2024,08:16 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Purnama Sakti

BACA JUGA:Tabung Gas Helium Meledak, Bagian Dapur Sebuah Rumah di Bengkulu Hancur

4. Pakaian Ganti

Kamu juga perlu nih membawa baju tambahan di dalam tas, seperti kaos, celana pendek, atau baju dalam.

Jadi, kamu bisa langsung ganti pakaian yang kering ketika kena air hujan. Hal ini dapat mencegah kedinginan dan serangan flu akibat baju yang basah, lho!

Pastikan untuk memilih pakaian yang mudah dilipat dan tidak memakan banyak tempat di dalam tas. Dengan membawa pakaian ganti, penampilan kamu pun akan tetap rapi dan segar.

 

Nutri Septiana

Kategori :