Belum Kiamat Sudah Masuk Surga, Sosok Ini Sangat Istimewa, Siapa Mereka?

Selasa 16-05-2023,11:39 WIB
Reporter : Tim liputan

Kelak orang-orang yang pandai bersyukur akan ditempatkan di surga Darul Muqamah.

 

Bukti keberadaan surga ini dijelaskan dalam surat Fathir ayat 35,

 

ٱلَّذِىٓ أَحَلَّنَا دَارَ ٱلْمُقَامَةِ مِن فَضْلِهِۦ لَا يَمَسُّنَا فِيهَا نَصَبٌ وَلَا يَمَسُّنَا فِيهَا لُغُوبٌ

 

Artinya: "Yang menempatkan kami dalam tempat yang kekal (surga) dari karunia-Nya; didalamnya kami tiada merasa lelah dan tiada pula merasa lesu."

 

BACA JUGA:Jangan Dianggap Remeh, Pemilik Lima Shio Ini Diramalkan Sukses Sejak Usia Muda

7. Maqamul Amin

Orang-orang beriman yang bertakwa kepada Allah SWT akan ditempatkan di Maqamul Amin. Surga ini adalah tempat kembali bagi orang-orang yang bertakwa.

Allah berfirman dalam surat Adh-Dhukhan ayat 51,

 

إِنَّ ٱلْمُتَّقِينَ فِى مَقَامٍ أَمِينٍ

 

Artinya: "Sesungguhnya orang-orang yang bertakwa berada dalam tempat yang aman."

Kategori :