Jenis Jabatan Fungsional PPPK dan Jenjang Jabatan Berdasarkan PermenPAN-RB

Minggu 25-05-2025,04:29 WIB
Reporter : Sheila Silvina
Editor : Agus Faizar

Proses rekrutmen PPPK dilakukan secara nasional dan transparan, biasanya terdiri dari tiga tahapan:

1. Seleksi Administrasi

2. Tes Kompetensi

3. Wawancara (jika diperlukan)

Setiap jabatan memiliki persyaratan spesifik, seperti tingkat pendidikan minimal, pengalaman kerja, hingga sertifikasi tertentu. 

Informasi resmi tentang seleksi PPPK dapat diakses melalui situs Badan Kepegawaian Negara (BKN) dan instansi-instansi pemerintah terkait.

BACA JUGA:Selamat! Silakan Cek Pengumuman Hasil Kelulusan PPPK 2024 Tahap 2 di Link Ini

Pastikan kamu memenuhi syarat yang dibutuhkan dan terus mengikuti informasi terbaru dari pemerintah terkait jadwal dan mekanisme seleksi PPPK.

(Sheila Silvina)

Kategori :