Penting Bagi Nasabah BNI, Segini Ketentuan Saldo Minimal ATM BNI
Rincian saldo minimal untuk masing-masing jenis kartu ATM BNI--
Tarik Tunai di ATM Bersama/Prima:
Rp 7,500/transaksi
BACA JUGA:Pinjaman PNS: KUR BRI Plafon Rp 300 Juta, Ini Syarat dan Pilihan Angsuran Bulanannya
Jenis Kartu ATM BNI
BNI Taplus
Saldo minimal: Rp 150,000
Setoran awal: Rp 500,000
Fitur utama: Akses luas ke ATM dan transaksi perbankan standar
Cocok untuk: Pengguna umum dengan kebutuhan transaksi reguler
BNI Taplus Muda
Saldo minimal: Rp 50,000
Setoran awal: Rp 100,000
Fitur tambahan: Desain kartu menarik, biaya admin lebih rendah
Ideal untuk: Pelajar dan mahasiswa (usia 17-25 tahun)
BNI Taplus Bisnis
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


