Jemaah Muhammadiyah Rejang Lebong Laksanakan Sholat idul Adha di 4 Lokasi

Jemaah Muhammadiyah Rejang Lebong Laksanakan Sholat idul Adha di 4 Lokasi--
Pemotongan hewan kurban warga Muhammadiyah Rejang Lebong ini akan dilaksanakan di Masjid maupun Musola Muhammadiyah yang ada di Kabupaten Rejang Lebong.
BACA JUGA:Kisah Kurban Sudah Ada Sejak Nabi Adam, Berikut Cerita Kurban para Nabi
“Untuk kurban sesuai instruksi PP Muhammadiyah akan dilaksanakan besok, namun jika ada yang mau melaksanakan hari ini juga tidak masalah,” pungkas Rusdan Fajri
(Handril Waldinata)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: