Kata Siapa Aman? Ini Bahaya Botol Mineral jika Digunakan Berulang, Bisa Terinfeksi Bakteri
Kata Siapa Aman? Ini Bahaya Botol Mineral jika Digunakan Berulang, Bisa Terinfeksi Bakteri --
2. Hindari produk botol minum dengan kode 3 atau 7 yang mungkin mengandung BPA.
3. Jangan memasukkan air panas karena bisa merusak fisik botol minum dan memungkinkan BPA larut ke dalam air minum.
4. Lebih baik gunakan produk alternatif, seperti botol minum kaca atau stainless steel terutama untuk minuman panas.
BACA JUGA:3 Benda Ini Dipercaya Bisa Mendatangkan Rezeki, Simpan di Dompet, Nomor 2 Keluarga Pasti Senang
Plastik merupakan bahan serbaguna yang praktis untuk berbagai kebutuhan. Namun, Anda juga perlu memperhatikan bahaya botol plastik bila penggunaannya tidak sesuai.
Demikianlah cara mengenali bahan botol plastik yang aman dan tepat bagi kesehatan beserta dampak negatif jika di pakai berulang kali. Semoga bermanfaat.
(Tim)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: