Iklan dempo dalam berita

Begini Cara Menanam Daun Bawang di Air, Khasiatnya juga Bagus untuk Kesehatan Mata

Begini Cara Menanam Daun Bawang di Air, Khasiatnya juga Bagus untuk Kesehatan Mata

Menanam daun bawang di air dan khasiatnya untuk kesehatan mata--

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Daun bawang adalah salah satu jenis sayuran yang mudah ditanam. Tentunya memiliki beragam manfaat kesehatan bagi tubuh. 

Umumnya, menanam daun bawang dilakukan di tanah. Sekarang ini, Anda bisa menanam daun bawang di air.

Tanaman ini juga tidak membutuhkan perawatan yang rumit dan dapat tumbuh dengan baik meskipun ditanam dalam pot kecil atau gelas.

Meski praktis, namun tahapan dalam cara menanam dari tanaman daun bawang ini harus tepat. 

Lantas, bagaimana caranya? Simak pembahasan berikut ini.

BACA JUGA:Masa Kecil Hidup Miskin, Setelah Usia 30 Tahun 3 Tanggal Lahir Ini Melimpah Harta

Berikut cara menanam daun bawang di air:

1. Siapkan gelas transpararan dan bagian bawah daun bawang, serta  pastikan sinar matahari cukup. 

2. Selanjutnya, silakan potong bagian bawah daun bawang lalu sisakan setidaknya satu inci bagian hijau daunnya.

3. Kemudian, isi gelas transparan dengan air. Lalu, masukkan bagian bawah daun bawang dengan posisi akar menghadap ke bawah.

4. Berikutnya, Anda bisa memasukkan beberapa bagian bawah daun bawang. 

5. Setelah itu, tempatkan gelas air yang sudah ditanam daun bawang di dekat jendela yang terkena sinar matahari langsung.

BACA JUGA:Tidak akan Hidup Melarat, 5 Shio Ini Punya Rezeki Melimpah dan Karier Cemerlang

Lantas, apa saja manfaat daun bawang bagi kesehatan? 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: