Kupas Tuntas Tes Kompetensi, Ini Bocoran Contoh Soal Mitra Statistik BPS
--
Dalam 25 hari, jumlah baju yang dijahit Pak Taufik = 6 x 25 = 150 baju.
Jadi, jawaban yang tepat adalah 150 baju.
BACA JUGA:Rekomendasi Oli Yang Cocok untuk Motor Matic Yamaha Mio Sporty Lawas dan Usia diatas 5 Tahun
8. Doni memiliki uang Rp45.000.000 dan ia berniat untuk membeli saham kamera seharga Rp2.500.000 sebelum diskon. Harga diskon kamera tersebut adalah 20 persen. Selain itu, Doni juga membelanjakan uangnya untuk keperluan lain sebesar Rp1.500.000. Berapa sisa uang Doni saat ini?
A. Rp1.000.000
B. Rp1.200.000
C. Rp1.300.000
D. Rp1.400.000
E. Rp1.500.000
Jawaban: A
Berikut pembahasannya:
Potongan harga kamera=Rp2.500.000 x 20 % + Rp500.000
Harga kamera setelah diskon= Rp2.500.000-Rp500.000+Rp2.000.000
Jumlah belanja Doni= Rp2.000.000 + Rp1.500.000+Rp3.500.000
Sisa uang Doni= Rp4.500.000-Rp3.500.000+Rp1.000.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: