Beasiswa LPDP S2 Segera Dibuka, Ini Jadwal dan Syarat Mendaftarnya
--
Sekarang beasiswa yang selalu banyak dinanti-nantikan para mahasiswa yaitu Beasiswa LPDP 2024.
Nah, bagi kamu yang sudah lama menatikan sebentar lagi Beasiswa LPDP 2024 akan segera dibuka.
Oleh karena itu, ketahui dahulu tahapan seleksi dan syarat untuk mendaftar Beasiswa LPDP 2024 tersebut.
Sehingga, saat mendaftar Beasiswa LPDP 2024 Anda telah memenuhi syarat dan ketentuannya.
BACA JUGA:Bank Mega Buka Lowongan Kerja Terbaru, Cek Syarat dan Cara Pendaftaranya Disini
Berikut ini simak tahapan-tahapan pendaptaran Beasiswa LPDP 2024:
Jadwal Pendaftaran:
Jika mengacu pada pendaftaran Beasiswa LPDP tahun-tahun sebelumnya yakni LPDP 2022 maupun LPDP 2023, mahasiswa bisa mendaftar pada awal tahun depan.
Sehingga besar kemungkinan pendaftaran Beasiswa LPDP 2024 akan mulai dibuka pada bulan Januari atau Februari mendatang.
Cara daftar Beasiswa LPDP 2024:
Jika kamu ingin kuliah di dalam negeri maupun luar negeri menggunakan Beasiswa LPDP 2024, kamu bisa memilih kategori beasiswa regulerLPDP.
Setelah mendaftar Beasiswa LPDP 2024, kamu akan mengikuti beberapa proses seleksi beasiswa yakni Seleksi Administrasi, Seleksi Bakat Skolastik dan Seleksi Substansi.
Berikut cara daftar Beasiswa LPDP yang perlu diketahui para mahasiswa, khususnya cara membuat akun untuk mendaftar beasiswa:
1. Pendaftar bisa melakukan pendaftaran dengan klik laman pendaftaran pada tautan : https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id.
2. Kemudian klik pada bagian Beasiswa LPDP.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: