Sejarah Bukit Damri Lokasi Kecelakaan Maut 7 Korban Jiwa, Dahulunya juga Pernah Memakan Korban
Bukit Damri yang sering memakan korban jiwa--
Alamat : Tapan Pessel Sumbar
Keterangan : Meninggal Dunia
8.Penumpang 1 (Satu) unit Mobil Kijang Kapsul B 1536 WMS.
Nama : HATA
Umur : 1.5 Tahun
Pekerjaan : Belum Bekerja
Jenis Kelamin : Laki-laki
Alamat : Tapan Pessel Sumbar
Keterangan : Luka ringan
Sementara untuk sopir tronton inisial IR dan kernet ND, tidak mengalami luka serius. Saat ini tengah menjalani pemeriksaan lanjut beserta dengan dua orang saksi.
BACA JUGA:Ternyata Ini Alasan Pengungsi Rohingya Terus Datang ke Aceh dan Berharap Bisa Menetap
"Kita akan cek seluruh kelengkapan mulai dari surat menyurat, dokumen KIR serta lainnya, dan akan melakukan olah TKP. Untuk memastikan penyebab dari kecelakaan ini yang sebenarnya," terang AKP Rully Zuldh Fermana, Kasat Lantas Polres Mukomuko.
Sebelumnya diinformasikan, kecelakaan maut terjadi di Bukit Damri Kecamatan Penarik, Kabupaten Mukomuko. Tragis, ada 7 orang yang meninggal dunia.
Kecelakaan ini terjadi Kamis sore (7/12) sekitar pukul 15.30 WIB. Ketika itu, satu tronton yang membawa alat berat exsapator gagal menanjak. Hanya dalam hitungan detik, tronton akhirnya mundur.
Nahas di belakang tronton itu ada mobil kijang. Di dalam mobil kijang ada 8 orang. Saat tronton mundur, sopir kijang terlambat mengantisipasinya sehingga tronton tersebut menabrak mobil kijang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: