Mimpi Buang Air Besar, Apakah Pertanda Baik atau Buruk? Simak di Sini Artinya
Arti mimpi buang air besar--
1. Ketakutan
Orang yang mimipi buang air besar dalam Islam diartikan sedang mengalami ketakutan karena penguasa atau atasannya yang menekan. Kedua orang tersebut akan mengalami kerugian dalam usahanya.
BACA JUGA:12 Rekomendasi Laptop untuk Rendering 3D, Ada Merek Apple dan Lenovo
2. Mimpi buang air besar berdasarkan tempat
Mimpi buang air besar di suatu tempat menurut Imam Abu Bakar al-Hanafi al-Ihsa’I dikenal sebagai tanda akan menginfakan hartanya berdasarkan hawa nafsu. Sementara itu, mimpi buang air besar di tempat tidak dikenal diartikan ia akan menginfakan hartanya yang haram.
3. Mimpi buang air besar di pakaian
Arti mimpi buang air besar dipakaian menurut Islam, ia akan melakukan perbuatan dosa. Namun jika mimpi buang air besar di kasur, bisa jadi pertanda akan mengalami sakit keras atau cerai dengan pasangannya.
BACA JUGA:12 Rekomendasi Laptop untuk Autocad, Bikin Kontraktor Lebih Mudah Menang Tender
Adapun arti mimpi buang air besar dalam pandangan psikologis:
1. Mimpi buang air besar dilihat orang
Apa arti dari mimpi ini? Mimpi ini merupakan sebuah pertanda bahwa ada salah seorang yang ingin menjatuhkan Anda dan ingin mempermalukan, jelas hal tersebut akan dilakukan oleh sesorang yang tidak menyukai.
Maka oleh sebab itu ada baiknya untuk waspada dan lebih berhati hati lagi di dalam pergaulan sehari hari.
2. Mimpi buang air besar di atas lantai
Kemudian menurut Primbon Jawa apabila mengalami mimpi seperti ini, merupakan sebuah pertanda yang kurang baik untuk si pemimpi, yang mana ada kemungkinan bahwa akan terjadi kehilangan sesuatu benda atau barang yang mungkin barang tersebut merupakan barang kesayangana Anda.
BACA JUGA:Bahaya Karang Gigi dan Biaya Membersihkan Karang Gigi di Klinik
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: