Iklan dempo dalam berita

Hits dan Murah, Berikut Tempat Nongkrong di Semarang Malam Hari

Hits dan Murah, Berikut Tempat Nongkrong di Semarang Malam Hari

Tempat nongkrong di Semarang malam hari--

Lokasi: Jalan Diponegoro 38B, Semarang Jika Anda mencari tempat cozy untuk berkumpul, Seven Degrees Cafe and Resto adalah pilihan yang tepat.

Meski terlihat kecil dari luar, kafe ini memiliki banyak ruangan di dalamnya, termasuk coffee bar, lorong dengan elemen-elemen menarik, dan ruang indoor serta outdoor dengan sudut unik untuk berfoto. Tempat nongkrong ini buka pukul 8 pagi hingga 11 malam.

BACA JUGA:Jangan Sampai Ibadah tidak Diterima Allah, Begini Cara Bertaubat Setelah Makan Uang Haram

3. Joko Kopi

Lokasi: Jalan Gedongsongo No 9, Ungaran Barat Bagi penggemar kopi, Joko Kopi Semarang adalah surga yang harus dikunjungi.

Dengan beragam varian kopi dari berbagai daerah, tempat ini menawarkan pengalaman yang unik.

Tidak hanya untuk pecinta kopi, menu teh, susu, cokelat, serta kudapan dan makanan berat juga tersedia. Terletak di Jalan Gedongsongo No 9, Kelurahan Candirejo, Ngablak, Candirejo, Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang.

4. Old Town White Coffee 

Lokasi: Jalan Mayjend Sutoyo No 11A, Semarang Old Town White Coffee bukan hanya tempat untuk menikmati kopi yang lezat. Kafe ini juga memberikan nuansa yang nyaman untuk bersantai.

BACA JUGA:Dijamin Liburanmu Makin Asyik, Berikut Rekomendasi Tempat Wisata dan Penginapan Murah di Lembang

Jam operasional yang panjang membuatnya menjadi pilihan yang ideal untuk kongko dari pagi hingga malam. Buka Senin-Kamis 10.00-22.00 WIB, Jumat 10.00-00.00 WIB, dan Sabtu-Minggu 08.00-00.00 WIB.

5. d’Exquisite Cafe & Patisserie 

Lokasi: Jalan Cendrawasih No 8E, Kota Lama, Semarang d’Exquisite Cafe & Patisserie menyajikan berbagai keik dengan tampilan menarik dan rasa yang memikat.

Meskipun tidak terlalu luas, setiap sudut kafe ini memiliki daya tariknya sendiri, sempurna untuk diabadikan dalam foto. Alamat: Jalan Cendrawasih No 8E, Kota Lama, Semarang. Buka setiap hari dari pukul 10.00 hingga 23.00 WIB.

BACA JUGA:Ini Hukumnya Sedekah dengan Uang Haram Kata Ustad Abdul Somad, Risikonya Timbul Penyakit Serius

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: