Cara Pinjam Uang di LinkAja Syariah dan Gunakan Fiturnya untuk Semua Transaksi
Cara Pinjam Uang di LinkAja Syariah dan Gunakan Fiturnya untuk Semua Transaksi--
Dimana para pengguna dapat berbagi ke sesama dengan cara zakat, wakaf dan infaq.
2. Investasi & Pinjaman Syariah
LinkAja syariah juga menawarkan investasi, asuransi dan juga pembayaran paylater dengan cara syariah.
3. Pembayaran Haji & Umrah
LinkAja syariah juga menawarkan tabungan DP haji yang dapat dibayarkan secara online secara aman, akan tetapi fitur ini masih dalam tahap pengembangan.
BACA JUGA:Terbaru Cara Daftar KUR BNI 2024, Ini Syarat Dokumen yang Harus Dilengkapi Agar Pengajuan Disetujui
Selain menawarkan banyak fitur, masih ada lain dari LinkAja syariah. Dimana kelebihan LinkAja syariah tersebut adalah terdapat promo syariah yang tidak terdapat pada LinkAja reguler.
Sehingga untuk bisa menikmati promo tersebut harus menjadi LinkAja syariah.
BACA JUGA:Panduan Lengkap Pengajuan KUR BRI Terbaru 2024, Pahami Jenis-jenis KUR BRI Sebelum Mendaftar
Adapun promo LinkAja syariah tersebut diantaranya adalah hadiah berkah, ekstra saldo berkah dan juga potongan harga berkah.
Jadi untuk kalian yang ingin mendapatkan promo tersebut harus aktivasi LinkAja syariah terlebih dahulu seperti yang sudah kami jelaskan diatas.
BACA JUGA:Panduan Lengkap Pengajuan KUR BCA Terbaru 2024, Ini Kriteria Usaha yang Bisa Mengajukan KUR
Berikut ini merupakan ketentuan layanan Syariah dari aplikasi LinkAja.
1. Layanan LinkAja Syariah adalah fitur layanan uang elektronik yang dikelola sesuai kaidah-kaidah syar’i sebagaimana difatwakan dalam Fatwa DSN MUI No. 116/DSN-MUI/IX/2017, dan merupakan bagian layanan uang elektronik yang diselenggarakan oleh PT. Fintek Karya Nusantara (“Finarya”) yang telah terdaftar dan diawasi oleh Bank Indonesia.
BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di Pegadaian Modal KTP Dana Rp 10 Juta Langsung Cair Tenor 36 Bulan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: