Intip Biaya Mudik dan Harga Tiket Bus Mudik Lebaran 2024 Jurusan Jakarta - Surabaya
Intip Biaya Mudik dan Harga Tiket Bus Mudik Lebaran 2024 Jurusan Jakarta - Surabaya--Foto: ist
Tips Aman dan Nyaman untuk Mudik Lebaran 2024!
Supaya perjalanan kamu ke kampung halaman lancar, simak 5 tips aman mudik Lebaran ini dulu yuk!
BACA JUGA:Daftar 28 Lokasi Tol yang Menerapkan Ganjil Genap Mudik Lebaran 2024 Berserta Jadwal yang Berlaku
1. Jaga Kesehatan Sebelum Perjalanan
Sebelum memulai perjalanan mudik, penting untuk memastikan kesehatan kamubdalam kondisi prima. Salah satu langkah penting yang perlu kamu perhatikan adalah mengonsumsi makanan yang memberikan energi dan nutrisi agar kondisi tubuh baik selama perjalanan.
Pastikan juga untuk tidur dengan baik beberapa hari sebelum berangkat dan melakukan olahraga secara teratur agar membantu menjaga kebugaran fisik dan mental, sehingga dapat mengurangi risiko kelelahan selama perjalanan.
2. Bawa Bekal dan Perlengkapan Kesehatan
Melakukan perjalanan jauh pastinya akan membuat kamu mudah lelah dan mungkin saja lebih rentan terkena penyakit. Jadi, untuk mengatasinya, lebih baik mempersiapkan obat-obatan yang mungkin kamu butuhkan selama di perjalanan.
Selain perlengkapan kesehatan, membawa bekal seperti makanan dan minuman juga perlu kamu perhatikan ya. Jangan lupa bawa ekstra agar tetap aman dan nyaman di saat keadaan darurat.
3. Pesan Tiket Transportasi Lebih Awal
Jika kamu berencana menggunakan transportasi umum untuk mudik, ada baiknya memesan tiket jauh-jauh hari. Dengan memesan lebih awal, kamu jadi bisa mendapatkan harga yang lebih terjangkau dan pastinya tempat duduk yang sesuai dengan preferensi.
5. Istirahat yang Cukup
Penting banget nih. Kamu mungkin akan melewati perjalanan yang cukup panjang apabila menggunakan kendaraan pribadi atau jalur darat.
Jadi, sebisa mungkin luangkan waktu untuk istirahat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: