Pakai GopayLater Bunganya Nol Persen Jadi Lebih Irit, Begini Cara Aktivasinya
Pakai GopayLater Bunganya Nol Persen Jadi Lebih Irit, Begini Cara Aktivasinya--Foto: ist
Fitur ini berbeda dari review GopayPinjam, yang benar-benar platform pinjaman online yang bisa digunakan untuk mengajukan pinjaman dana segar langsung cair.
Sama seperti fitur paylater lainnya, GoPayLater menyediakan pinjaman melalui layanan “beli sekarang bayar nanti”.
Bedanya, untuk tagihan pembayaran GoPayLater tidak memiliki periode khusus 3 atau 6 bulan. Melainkan dibayarkan paling lambat di akhir bulan.
BACA JUGA:Cara Aktivasi OVO PayLater, Pembiayaan Belanja Online Sampai Rp 10 Juta Bisa Dicicil 12 Bulan
Fitur ini bisa dipakai untuk membayar transaksi di aplikasi Gojek, seperti:
• Goride
• Gocar
• GoFood
• GoSend
• GoBlueBird
• Gojek Subsciption
• GoPulsa
• Go Tagihan, dan
• GoTix
Selain layanan di atas, fitur paylater Gojek juga tersedia untuk alternatif pembayaran di Tokopedia dan berbagai merchant gopay paylater baik online maupun offline.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: