Nggak Mahal, Ini Daftar Harga Oli Mesin Skutik Per Mei 2024, Kenali Tanda Oli Harus Diganti
Harga oli mesin skutik per Mei 2024--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Nggak mahal, ini daftar harga oli mesin skutik per Mei 2024, kenali tanda oli harus diganti.
Seiring waktu pemakaian motor, oli akan menjadi kotor dan perlu diganti. Oli menjadi salah satu faktor penting dari bagian motor.
BACA JUGA:Sudah Ada di Dunia, Ternyata 7 Benda Berikut Berasal dari Surga
Selain untuk pelumasan, oli juga berguna sebagai mendinginkan mesin. Oli yang ada di dalam mesin motor termasuk skutik punya peran yang penting.
Mengganti oli secara rutin di bengkel merupakan suatu kewajiban bagi para pemilik kendaraan motor maupun mobil.
Tugasnya yaitu melumasi komponen dalam mesin agar awet atau tidak mudah aus. Hal yang perlu diperhatikan adalah, oli juga harus diganti secara rutin.
BACA JUGA:Untuk Lelaki Disiapkan Bidadari di Surga, Bagaimana dengan Wanita? Seperti Ini Penjelasan UAH
Jadi, jangan sampai lalai terlambat mengganti oli atau lupa. Bahkan, mau jarang atau sering motor dipakai, maka oli tetap harus diganti karena kualitas melumasi seiring waktu akan menurun.
Jadi, tanda oli motor harus diganti bisa dilihat dari jarak tempuh, jenis oli hingga keadaan mesin.
Pada dasarnya, skutik adalah motor yang desain khusus untuk memberi kemudahan penggunanya, lebih gampang dari jenis lain seperti bebek atau sport.
BACA JUGA:Balai Seni Disegel, Pelayanan Posyandu Desa Dusun Baru Terpaksa Pindah ke Puskesmas Ilir Talo
Daftar Harga Oli Mesin Motor Skutik Per Mei 2024
Berikut harga oli mesin skutik per Mei 2024:
1. Federal Oil
- Federal Matic Y40 20W-40 0,8L: Rp 45.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: