Iklan dempo dalam berita

Jangan Panik, Ini Tanaman untuk Obat Herbal Tangani Racun Ular Berbisa

Jangan Panik, Ini Tanaman untuk Obat Herbal Tangani Racun Ular Berbisa

Tanaman untuk obat herbal tangani racun ular berbisa--

Jadi, akar dari tanaman putri malu yang sudah dikeringkan dan direbus membuktikan jika ekstrak tersebut terbilang efektif untuk menghambat racun dari bisa ular tersebut.

Hanya saja, sebaiknya tetap dilakukan oleh pakar agar dosis yang digunakan bisa tepat.

Sebagai informasi tambahan, jika tidak menemukan klinik atau rumah sakit terdekat saat mengalami gigitan ular berbisa seperti kobra, ada beberapa bahan alami yang bisa kamu gunakan untuk menetralkan racun, dilansir dari berbagai sumber:

BACA JUGA:Polisi Ungkap Dugaan Penyebab Kebakaran yang Hanguskan 5 Ruko di Ketahun, Ini Data Para Korban

1. Minyak Lavender
Saat seseorang digigit ular, mereka berisiko mengalami serangan panik yang tidak disadari mampu mempercepat penyebaran racun dalam tubuh.

Minyak lavender adalah salah satu ramuan yang bisa membantu seseorang mengatasi rasa kegelisahan dan panik.

Tetesan minyak ini sangat bermanfaat karena mampu memberikan efek menenangkan. Caranya adalah dengan meneteskan minyak lavender pada titik gigitan ular.

Khasiatnya akan segera Anda rasakan, membantu menenangkan pikiran dan tubuh sebelum akhirnya mendapatkan perawatan medis khusus dari dokter.

BACA JUGA:Kombinasi Super! Ternyata Ini Khasiat Kayu Manis dan Jahe, Cocok untuk Penderita Diabetes

2. Minyak Kelapa
Minyak kelapa dikenal karena fungsinya yang melawan bakteri, parasit, dan racun. Minyak kelapa pun telah terbukti dapat menyembuhkan luka, termasuk luka gigitan ular.

Untuk menyembuhkan luka akibat gigitan ular, cukup oleskan minyak kelapa pada area yang terkena gigitan lalu bungkus dengan perban.

Selain membantu menetralkan racun, minyak kelapa juga membantu mencegah infeksi dan mempercepat proses penyembuhan luka.

BACA JUGA:Awas Mabuk Air Kelapa, Ini Tanda-tandanya, Segera Berhenti

3. Kunyit

Kunyit adalah salah satu tanaman rempah-rempah dan obat asli dari wilayah Asia Tenggara.
Di Indonesia, kunyit dijadikan bumbu masakan hingga minuman tradisional seperti jamu. Namun, manfaat kunyit tidak hanya sebatas itu saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: